Header Ads

Hukum shalat di mihrab dan hukum membuat mihrab

Tanya:
Hukum shalat di mihrab yang tempatnya lebih tinggi dibandingkan tempat makmum

Jawab:
Oleh Al Ustadz Abu Muawiyah Askary hafizhahullah

Boleh. Adapun membuat mihrab itu sendiri, diperselisihkan para ulama tentang hukum membuat mihrab di masjid, tempat khusus untuk imam. Terjadi khilaf di kalangan para ulama.

Download Audio disini
Diberdayakan oleh Blogger.